PENGERTIAN DAN DASAR-DASAR BERCOCOK TANAM

Pembelajaran Pengertian dan Dasar-dasar Bercocok Tanam. cgkata.blogspot.com, Pengertian Budidaya tanaman merupakan suatu usaha untuk memproduksi sesuatu hasil yang bermanfaat seperti sayuran, pangan, buah-buahan dll dari tanaman yang kita usahakan. Tanaman dalam pengertian ini meliputi :
  1. tanaman pangan
  2. tanaman sayuran
  3. tanaman buah-buahan
  4. tanaman hias
  5. tanaman obat-obatan.


https://cgkata.blogspot.com/

Dasar-dasar bercocok tanam Dalam bercocok tanam harus diperhatikan sapta usaha tani antara lain meliputi :
  1. pengolahan tanah
  2. pengairan
  3. penggunaan bibit unggul
  4. penggunaan pupuk secara tepat
  5. penggunaan obat-obatan yang ramah lingkungan
  6. penanganan pasca panen
  7. penggunaan hormon atau zat pengatur tumbuh.





Di samping 7 hal tersebut juga harus diketahui faktor-faktor lain yang berpengaruh terhadap keberhasilan dalam budidaya tanaman seperti :
  1. unsur-unsur iklim
  2. pengaruh iklim terhadap tanaman
  3. jenis tanah dan cara pengolahannya
  4. macam-macam pupuk, dosis, waktu dan cara penggunaannya
  5. cara pemilihan benih dan bibit tanaman
  6. mengenal hama dan penyakit tanaman serta cara mengendalikaanya
  7. cara pemeliharaan tanaman atau cara budidaya sesuai dengan jenis tanamannya.



Demikianlah artikel pengertian dasar-dasar cocok tanam di cgkata.blogspot.com, dan semoga bermanfaat gabi Anda yang sedang ingin memulai bertanam tanaman!

Post a Comment for "PENGERTIAN DAN DASAR-DASAR BERCOCOK TANAM"